Mahasiswa merasa bersyukur cepat menyelesaikan studi di Program Studi Doktor Pendidikan FKP Universias Bengkulu dengan rasa syukur mahasiswa mengadakan acara makan malam di kabayan 91 Bengkulu dengan mengundang semua yang ikut terlibat dalam penyelesaian studi mereka mulai dari koordinator Program dan dosen civitas akademik Universitas Bengkulu yang ikut terlibat, mereka juga mengundang Rektor PGRI Pelembang mulai dari pelaksanaan ujian Promosi Doktor sampai makan malam.